Search This Blog

Wednesday, June 26, 2019

PERTEMUAN - 14 : MEMBUAT JARINGAN SEDERHANA DI CISCO PACKET TRACER

Skema Topology dan ketentuan-ketentuan yang harus kita buat yaitu sebagai berikut:


1. Buatlah jaringan komputer sesuai dengan topologi yang telah disediakan
2. Pada jaringan tersebut tuangkan sistem keamanan melalui line console dan line vty serta enkripsikan password tersebut.
3. Buatlah banner motd
4. Router Interface G0/0 memilik IP: 192.168.10.1/24
5. Router Interface G0/1 memilik IP: 192.168.11.1/24 dan digunakan sebagai DHCP Server

Wednesday, June 19, 2019

PERTEMUAN - 12 : CICSO PACKET TRACER ACTIVITY

1. NAVIGATING THE IOS


Topology

Objectives
Part 1: Establish Basic Connections, Access the CLI, and Explore Help
Part 2: Explore EXEC Modes
Part 3: Set the Clock

Background
Dalam kegiatan ini, Anda akan berlatih keterampilan yang diperlukan untuk menavigasi Cisco IOS, seperti mode akses pengguna yang berbeda, berbagai mode konfigurasi, dan perintah umum yang digunakan secara teratur. Anda juga akan berlatih mengakses Bantuan konteks-sensitif dengan mengkonfigurasi perintah jam.

Wednesday, May 29, 2019

PERTEMUAN - 11 : KONFIGURASI ROUTER SEBAGAI DHCP SERVER PADA CISCO PACKET TRACER

CARA KONFIGURASI ROUTER SEBAGAI DHCP SERVER


    Hay sobat kali ini kita akan membahas tentang tutorial membuat server DHCP dengan Router pada aplikasi Cisco Packet Tracer. Sebelum masuk lebih lanjut dalam inti pembahasan ada baiknya kita tahu secara singkat fungsi dari router. Router berfungsi untuk menghubungkan beberapa jaringan sehingga user dapat mengirimkan paket data dari suatu jaringan ke jaringan lainnya. Proses koneksi tersebut yaitu dengan mendistribusikan IP address kepada setiap komputer dalam jaringan, baik secara statis ataupun dengan DHCP (Dynamic Host Configuration Procotol).